Cara Daftar M Banking BCA dengan Mudah
Di era ini aplikasi mobile yang memberikan banyak kemudahan bagi kehidupan manusia berkembang dengan sangat pesat. dalam bidang perbankan juga telah dikeluarkan fitur e-banking, yang memberikan kemudahan akses produk perbankan tanpa dibatasi waktu dan jarak.
Daftar M Banking BCA Dimanapun dan kapanpun kita bila melakukan transaksi perbankan secara online, selama tersedia koneksi jaringan internet yang baik.
BCA mobile merupakan layanan internet banking yang diberikan oleh BCA kepada nasabahnya. BCA mobile memiliki banyak fitur financial yang sangat memanjakan nasabah BCA yang menggunakannya.
Seperti mengecek saldo, melakukan transfer, atau melihat rekap transaksi dalam rekening, serta banyak layanan finansial lain tanpa perlu pergi ke ATM atau bank.
Pada artikel kali ini akan memaparkan mengenai cara mendaftar BCA mobile. Ada tiga tahapan pendaftaran yangn harus anda lakukan, yaitu pendaftaran melalui ATM, pendaftaran melalui custumer service di bank BCA, serta aktivasi aplikasi BCA mobile pada smartphone yang anda gunakan.
Registrasi BCA Mobile di Mesin ATM
- Datang ke ATM BCA terdekat.
- Masukkan kartu ATM BCA anda, lalu masukkan password ATM.
- Setelah berhasil masuk, cari dan pilih menu ‘Daftar E-Banking/ Auto Debit’ pada layar utama.
- Selanjutnya pilih opsi Mobile Banking.
- Pada layar akan muncul pesan yang berisi pemberitahuan bahwa dengan melakukan registrasi Mobile. Banking, anda dapat bertransaksi dari rekening anda melalui handphone.
- Anda harus memasukkan nomor handphone anda sendiri, dan jangan pernah memberitahukan PIN mobile. banking anda kepada prang lain.
- Tekan YA untuk melanjutkan.
- Masukkan nomor handphone anda. Pastikan nomor ini aktif, sebab pengiriman kode aktivasi serta kode. verifikasi transakti yangdilakukan akan melalui nomor yang anda masukkan ini.
- Kemudian ada diminta untuk memasukkan nomor PIN mobile banking (6 digit). Buatlah PIN yang mudah. anda ingat namun sukar ditebak oleh orang lain.
- Setelah PIN dimasukkan, tekan Benar.
- Selanjutnya tulis kembali PIN anda sekali lagi, setelah yakin bahwa PIN yang anda tuliskan sama, tekan Benar.
Aktivasi BCA Mobile di Smartphone Android, iPhone.
- Unduh dan pasang Aplikasi BCA Mobile.
- Pada Smartphone Android, anda bisa mendapatkan aplikasi BCA Mobile dengan 4 cara yaitu:
- Buka aplikasi Google Play Store lalu cari aplikasi BCA Mobile.
- Buka aplikasi browser lalu masuk ke klikbca.com kemudian pilih menu BCA Mobile > Download.
- Buka aplikasi browser pada smartphone android anda, buka bca.co.id lalu pilih menu Produk & Layanan > e-banking > BCA Mobile > Download.
- Buka aplikasi browser pada smartphone android anda lalu akses langsung halaman download aplikasi dengan membuka url: https://downloadnank.klikbca.com/mbca. - Pada Iphone
- Buka App Store lalu cari aplikasi BCA Mobile.
- Buka safari browser pada iPhone anda, lalu masuk ke klikbca.com menu BCA Mobile.
- Buka safari browser lalu masuk ke bca.co.id, kemudian pilih menu Produk & Layanan > e-banking > BCA Mobile > Download. - Jalankan aplikasi BCA Mobile yang telah anda pasang.
- Anda akan menemukan3 menu utama pada layar utama apikasi, yaitu: m-BCA, Klick BCA dan Info BCA. Pilih m-BCA.
- Akan muncul syarat dan ketentuan m-BCA. Paca hingga selesai, lalu klik Accept.
- Masukkan nomor ATM BCA anda (16 digit) lalu klik Send.
- Kemudian buat kode akses (password) berupa campuran angka dengan satu huruf.
- Pastinkan kode ini cukup unik sehingga tidak mudah ditebak namun dapat anda ingat dengan mudah.kode ini akan dugunakan setiapkali anda masuk ke aplikasi BCA Mobile.
- Akan muncul konfirmasi bahwa anda menyetujui syarat dan ketentuan yang berlaku, klik Send untuk melanjutkan.
- Terakhir masukkan 6 digit PIN m-BCA yang sebelumnya anda buat saat registrasi di ATM, lalu klik OK.
- Tandanya muncul keterangan bahwa m-BCA sudah aktif dan dapat digunakan. Namun haya terbatas untuk mengecek saldo saja, layanan financial lain baru akan aktif setelah anda mendaftar BCA mobile melalui CS di bank.
Registrasi BCA Mobile ke Cuntomer Service Bank BCA
- Datang ke bank BCA terdekat, lalu ambil antrian ke Custumer Service.
- Anda harus membawa KTP yang masih berlaku, serta buku tabungan untuk melakukan pendaftaran BCA Mobile.
- Selanjutnya Customer Service akan memandu anda untuk melakukan pendaftaran.
- Anda akan diminta untuk mengisi beberapa form pendaftaran.
- Jika sebelumnya anda belum mendaftar melalui ATM, anda juga akan dipandu untuk melakukan pendaftaran melalui ATM dan akan diminta untuk memasukkan PIN. Jadi persiapkan dahulu PIN anda agar tidak memakan waktu lama.
0 Comments:
Post a Comment
Subscribe to Post Comments [Atom]
<< Home